Read more : http://www.wakrizki.net/2011/03/membuat-effek-zoom-gambar-di-blog.html#ixzz1PJMAYpiS

Setting AP dan Repeater



SETING AP

Langkah Pertama..
..kita reset Ap-nya dengan memecet tombol reset di bagian belakang akses poin slma 10 detik setelah itu cabut powernya kemudian tancapkan lagi.

Langkah kedua..
..selanjutnya , setting ip dengan ip default bawaan si linksys .ip default linksys yaitu 192.168.254.kalau sudah sambungkan kabel utp dr laptop /pc kea p secara langsung.

Langkah Ketiga..
..kemudian kita browsing menggunakanfirefox ,IE ,atau lainya lalu ping ke alamat IP default nya (192.168.1.245).

Langkah Keempat..
..setelah itu akan muncullog in
*user name :(dikosongkan )
*password :admin
Klick “login “ dan kita akan menemukan halamansetting berbasis web dari AP sub menu linksys.

Langkah Kelima..
..dalam menu sub menu adalah men setting ip address linsys dll.sebaik nya untuk mengganti IP address , dilakukan di akhir konfigurasi ,untuk awalinstaladi , kita masukke menu wireless.

Langkah Keenam..
..dalam sub menu linksys ,kita mengisikan
Mode : mixed
Network name ( SSID ) : kloter_two (atau terserah andav)
Channel : 11-2.462 GHz
SSID broadcast : enable
Kemudian klik “ save seting “.


SETTING REPEATER

Konfigurasian repeater pada radio linksys ini hampir sama dengan konfigurasi pada AP hanya saja pada konfigurasi repeater kita menggunakan mode “ wireless repeater “ dapat kita lakukan dengan cara :

Landkah Awal..
..pertama masukan pada alamat ip default linksys yaitu 192.168.1.254

Langkah Kedua..
..kemudian pilih setup klick AP mode

Langkah Ketiga..
..disana terdapat 4 pilihan , jika kita ingin menggunakan radio ini sebagai repeater maka pilihan / centang lah mode “ wireless repeater”


Baca Juga Artikel Menarik Lainnya :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar